Cara Restart iPhone

Cara Restart iPhone

Haxina.com Bagaimana cara restart iPhone? Seperti yang kamu ketahui iPhone merupakan ponsel eksklusif dari Apple yang memiliki sistem operasi iOS, tentu saja berbeda dengan Android kebanyakan.

Sehingga langkah cara merestart perangkat iPhone sendiri berbeda dari perangkat Android umumnya. Nah Haxina berikut ini akan menyampaikan tutorial mengenai cara restart iPhone untuk semua tipe.

Cara Restart iPhone

Cara Restart iPhone

Berikut ini merupakan tutorial mengenai bagaimana cara reset iPhone untuk semua tipe. Ada banyak cara yang bisa kamu lakukan, kami akan memberikan semua langkahnya.

Mulai dari reset secara paksa jika iPhone kamu mengalami masalah lag atau hang, reset melalui sistem dan cara lainnya. Nah langsung saja berikut ini ulasannya.

Restart iPhone Melalui Sistem

Pertama, kamu bisa melakukan cara restart iPhone melalui sistem pada perangkat dimana, cara ini bisa kamu gunakan ketika dalam kondisi ngelag atau bermasalah.

Caranya sendiri sangat mudah dilakukan, nah silahkan simak cara restart iPhone melalui sistem sebagai berikut:

  • Pertama, silahkan tekan “Sleep/Wake” dan tahan layar hingga muncul menu slider.
  • Kemudian ditarik slider dan kemudian perangkat akan restart.
  • Setelah itu, tekan kembali tombol “Sleep/Wake” untuk menghidupkan kembali perangkat.
  • Selesai.

Baca Juga: Cara Hidupkan Hotspot di Iphone

Restart iPhone Secara Paksa

Langkah berikutnya adalah dengan mematikan paksa perangkat iPhone, dimana cara ini juga biasanya digunakan jika perangkat kamu mengalami masalah seperti hang atau freeze, dan sama sekali tidak dapat digunakan.

Untuk melakukan cara restart iPhone secara paksa, silahkan lakukan step sebagai berikut.

  • Tekan dan tahan tombol “Wake/Sleep” selama 10 detik atau hingga layar mati.
  • Kemudian lihat indikator perangkat akan mati.
  • Kemudian tekan “Wake/Sleep” kembali untuk menghidupkan perangkat.
  • Selesai.

Masalah yang akan muncul ketika mematikan perangkat iPhone secara paksa sendiri ialah layar yang sulit untuk mati, dimana mungkin saja kamu membutuhkan waktu lebih dari 10 detik untuk mematikannya.

Restart iPhone Tanpa Tombol

Kamu juga bisa melakukan cara restart iPhone tanpa harus menggunakan satupun tombol. Cara ini bisa dibilang dapat dilakukan secara otomatis setelah kamu mengaturnya sendiri.

Perlu kamu pastikan bahwa, cara ini hanya bisa dilakukan pada sistem operasi iOS versi 7 keatas. Nah berikut ini langkah-langkahnya.

  • Pertama, pergi ke menu Settings.
  • Kemudian pilih menu General.
  • Klik menu Accessibility, dan kemudian pilih opsi Bold Text dan ubah ke ON.
  • Selanjutnya pada layar akan muncul notifikasi “Applying this settings with restart your iPhone”.
  • Silahkan klik Continue, dan perangkat akan restart.
  • Selesai.

Baca Juga: Cara Mengisi Baterai iPhone Yang Benar Agar Awet

Manfaat Restart iPhone

Setelah mengetahui langkah cara restart perangkat iPhone, tentu saja kamu juga harus tahu mengenai apa saja manfaatnya. Hal ini bisa kamu jadikan sebagai pengetahuan tambahan.

Mengembalikan Performa Seperti Semula

Dengan melakukan restart pada perangkat memungkinkan sistem kembali ke awal ketika ponsel digunakan.

Semua tugas dan beban pada RAM, Processor akan dihentikan, dan membuat performa dari komponen ini akan kembali bagus ketika dihidupkan.

Memperbaiki Masalah Ringan

Ketika iPhone mengalami masalah yang dingin seperti hang, lag dan masalah pada aplikasi, dengan cara ini semua masalah tersebut dapat teratasi.

Perangkat kamu akan mengembalikan semua error pada proses sebelumnya, dan membuat perangkat iPhone kembali rehat dan segar.

Melakukan Proses Update

Ketika kamu mengunduh file update, pada umumnya perangkat iPhone akan melakukan restart. Nah selama tersebut, iPhone akan melakukan penginstallan sistem operasi.

Baca Juga: Cara Mengecek Nomor Seri Iphone, Asli atau Palsu

Demikian diatas merupakan informasi mengenai tutorial bagaimana cara restart iPhone untuk semua perangkat dengan mudah dan cepat. Semoga saja tutorial yang diberikan dapat berguna dan bermanfaat ya.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *